Bismillahirrohmaanirrohiim

Orang Tuamu Itu Ada Tiga

Oleh Faisol Thantowi 

Disebutkan 
المنهج السوي:
آبَآؤُكَ ثَلاَثَةٌ: أَبُوْكَ الَّذِيْ وَلَدَكَ، وَالَّذِيْ زَوَّجَكَ ابْنَتَهُ، وَالَّذِيْ عَلَّمَكَ وَهُوَ أَفْضَلُهُمْ

Sebagian dari kita saat lebaran hanya berkunjung kepada orang tua kandung dan mertua, tidak berkunjung kepada guru ngaji. Padahal dalam agama kita orang tua itu ada tiga, yaitu:

Pertama:

اَلَّذِيْ وَلَدَكَ

"Orang yg menyebabkan anda lahir".

Dialah ibu dan ayah kita.

Kedua:

اَلَّذِيْ زَوًجَكَ

"Orang yg menikahkan anda"

Dialah mertua kita.

Ketiga:

اَلَّذِيْ عَلَّمَكَ

"Orang yg mengajari anda ilmu agama".

Dialah guru mengaji kita.

Insya Allah dg mendapatkan ridho Allah dan ridho ketiga orang tua tersebut maka kita akan meraih keberkahan hidup di dunia dan akhirat.


.

PALING DIMINATI

Back To Top